BAGUS SETIAWAN, NIM. 702022039 (2025) HUBUNGAN ANTARA KEBIASAAN MEROKOK DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA PENGEMUDI OJEK. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.
|
Text
702022039_BAB I_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (698kB) | Preview |
|
|
Text
702022039_BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (304kB) |
||
|
Text
702022039_BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (270kB) |
||
|
Text
702022038_BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (274kB) |
||
|
Text
702022039_BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (140kB) |
||
|
Text
702022039_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (201kB) | Preview |
|
|
Text
702022039_LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
||
|
Text
702022039_Cover_sampai_Lampiran..pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Hipertensi merupakan salah satu penyakit yang menjadi penyebab kematian dini. Hipertensi merupakan salah satu faktor risiko yang dapat menyebabkan stroke, serangan jantung, gagal jantung, kerusakan ginjal, dan banyak masalah kesehatan lainnya. Merokok merupakan salah satu faktor risiko penyebab hipertensi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kebiasaan merokok dengan kejadian hipertensi pada pengemudi ojek. Penelitian ini menggunakan desain observasional analitik dengan pendekatan cross-sectional. Responden berjumlah 105 orang yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Instrumen meliputi kuesioner kebiasaan merokok dan sfigmomanometer. Analisis data menggunakan uji chi-square. Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar responden merupakan perokok dengan persentase sebesar (67,6%). Prevalensi kejadian hipertensi pada pengemudi ojek tergolong cukup tinggi yaitu (43,8%). Berdasarkan uji chi-square didapatkan nilai p-value 0,001 (p < 0,005). Kesimpulan dari penelitian ini terdapat hubungan antara kebiasaan merokok dengan kejadian hipertensi pada pengemudi ojek.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) |
|---|---|
| Additional Information: | 1. dr. Ni Made Elva Mayasari, Sp.JP 2. dr. Ardi Artanto, M.K.K., Sp.Ok, HIMA |
| Uncontrolled Keywords: | Hipertensi, kebiasaan merokok, pengemudi ojek |
| Subjects: | Pendidikan Kedokteran > Fisiologi Manusia Pendidikan Kedokteran > Ilmu Pengobatan Pendidikan Kedokteran > Kesehatan Umum Pendidikan Kedokteran > Farmakologi dan Ilmu Terapi Pendidikan Kedokteran > Fisiologi Manusia (Ilmu Faal) Pendidikan Kedokteran > Ilmu Kedokteran Pendidikan Kedokteran > Penyakit-Penyakit Pendidikan Kedokteran > penyakit pada Sistem Kardiovaskuler |
| Divisions: | Fakultas Kedokteran > Pendidikan Dokter (S1) |
| Depositing User: | Mahasiswa Fakultas Kedokteran |
| Date Deposited: | 15 Jan 2026 03:52 |
| Last Modified: | 15 Jan 2026 03:52 |
| URI: | http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/34662 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
