PENGARUH MODEL NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI EKOSISTEM DI KELAS X IPA SMA NEGERI 11 PALEMBANG

SURYANI ULANDARI, NIM. 342015039 (2019) PENGARUH MODEL NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI EKOSISTEM DI KELAS X IPA SMA NEGERI 11 PALEMBANG. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img]
Preview
Text
342015039_BAB I_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (800kB) | Preview
[img] Text
342015039_BAB II_SAMPAI_BAB TERAKHIR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (738kB)

Abstract

Kata kunci; hasil belajar, model pembelajaranNumbered Head Together (NHT). Rendahnya hasil belajar siswa tidak terlepas dari penggunaan model pembelajaran. yang kurang tepat karena masih menggunakan metode konvesional (ceramah), model dan metode yang diterapkan guru juga masih kurang bervariasi sehingga membuat siswa sulit memahami dan merasa bosan dalam belajar Biologi. (1) Masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana pengaruh model pembelajaran Numbered Head Together (NHT) terhadap hasil belajar siswa pada materi Ekosistem dikelas X IPA SMA Negeri 11 Palembang?. (2) Tujuan dalam penelitian ini adalah Untuk mengetahui pengaruh model Numbered Head Together (NHT) terhadap hasil belajar siswa pada materi Ekosistem dikelas X IPA SMA Negeri 11 Palembang. (3) Metode dalam penelitian ini adalah salah satu penelitian kuntitatif yang menggunakan rancangan eksperimen semu (Quasy Ekperiment), desains penelitian yang digunakan adalah Nonequivalent Control Group Design. (5) Hasil dari penelitian ini adalah berdasarkan analisis hasil perhitungan uji t di peroleh bahwa dilihat dari nilai signitifikansi 0,000> 0,05, (6) maka dapat disimpulkan bahwa pembelajaran yang menggunakan model pembelajaran Numbered Head Together (NHT) dapat peningkatan hasil belajar pada materi Ekosistem pada siswa kelas X IPA 1 di SMA Negeri 11 Palembang tahun ajaran 2018/2019.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing, (I) Drs. Nizkon, M.Si. (II) Hendra, S.Pd., M.Si.
Uncontrolled Keywords: hasil belajar, model pembelajaranNumbered
Subjects: Biologi
Administrasi Pendidikan > SMP dan SMA
Divisions: Fakultas Ilmu Keguruan Dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi (S1)
Depositing User: Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Date Deposited: 26 Oct 2019 04:37
Last Modified: 26 Oct 2019 04:37
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/5873

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.