RIDWAN MAULANA, NIM. 152014048 (2019) ANALISIS PRODUKTIVITAS KINERJA DENGAN METODE TIME AND MOTION STUDY (STUDI KASUS BENGKEL INTER MOTOR MASKAREBET PALEMBANG). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.
|
Text
152014048_BAB I_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (1MB) | Preview |
|
Text
152014048_BAB II_SAMPAI BAB TERAKHIR.pdf Restricted to Repository staff only Download (945kB) |
Abstract
Time and motion study adalah suatu studi tentang gerakan – gerakan yang dilakukan oleh pekerja untuk menyelesaikan pekerjaannya. Permasalahan yang dihadapi belum adanya standar waktu tiap pekerjaan yang dilakukan. Adapun tujuan dari penelitian ini untuk mendapatkan standar waktu kerja servis di bengkel inter motor dalam upaya menentukan standar waktu kerja, penerapan time and motion study dalam mengoptimalkan produktivitas bengkel inter motor, produktivitas pekerja di bengkel inter motor. Metodelogi penelitian ini bersifat deskriptif untuk menggambarkan tentang time and motion study untuk mengetahui waktu siklus, produktivitas dan waktu baku. Dari hasil pengukuran time and motion study dengan langkah kerja ganti oli mesin, dan ganti oli gear didapatkan waktu baku sebesar 38,93 menit dan produktivitasnya dihasilkan dari ganti oli mesin beat sebesar 56 %, oli gear beat sebesar 51 %. ganti oli mesin scoopy sebesar 57 %, oli gear scoopy sebesar 50 %. ganti oli mesin vario sebesar 58 %, oli gear vario sebesar 50 %. Kata Kunci : Ergonomi, Time and Motion Study, dan Waktu Baku
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing, 1. MERSHA HASTARINA ,ST ,.M.eng 2.NIDYA WISUDAWATI , ST,.MT .,M.eng |
Uncontrolled Keywords: | Ergonomi, Time and Motion Study, dan Waktu Baku |
Subjects: | Industri > Pabrik-pabrik (Manufactures) |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Industri (S1) |
Depositing User: | Mahasiswa Fakultas Teknik |
Date Deposited: | 21 Sep 2019 04:35 |
Last Modified: | 21 Sep 2019 04:35 |
URI: | http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/5329 |
Actions (login required)
View Item |