PENGARUH PEMUASAAN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP IKAN TOMAN

Novi Antika Sari, NIM. 442018009P (2022) PENGARUH PEMUASAAN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP IKAN TOMAN. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img]
Preview
Text
442018009P_BAB I_DAFTAR PUSTAKA...pdf

Download (690kB) | Preview
[img] Text
442018009P_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (374kB)
[img] Text
442018009P_BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (401kB)
[img] Text
442018009P_BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (332kB)
[img] Text
442018009P_BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5kB)
[img] Text
442018009P_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (307kB)
[img] Text
442018009P_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (931kB)
[img] Text
442018009P_Cover_Sampai_Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemuasaan terhadap pertumbuhan dan kelangsungan hidup ikan toman (Channa micropeltes Cuvier.). Penelitian ini Alhamdulillah telah dilakukan di laboratorium Basah Fakultas Pertanian Universitas Muhamadiyah Palembang. Penelitian dilakukan selama dua bulan pada bulan September sampai bulan November 2021. Metode penelitian yang digunakan adalah Metode Eksperimental dengan Rancangan Acak Lengkap Non Faktorial. Faktor penelitiannya adalah : perlakuan pemuasaan pada ikan toman. Berikut dosis waktu pemuasaan ikan toman pada penelitian ini adalah : P1 (Tanpa pemuasan/ kontrol), P2 (1 hari puasa 4 hari diberi makan), P3 (1 hari puasa 3 hari diberi makan), P4 (1 hari puasa 2 hari diberi makan) dan P5 (1 hari puasa 1 hari diberi makan). Peubahan yang diamati adalah : pertumbuhan berat mutlak, pertumbuhan panjang mutlak dan kelangsungan hidup atau survival rate (SR). Perlakuan pemuasaan berpengaruh nyata terhadap panjang mutlak ikan toman (Channa micropeltes Cuvier.). Selisih panjang mutlak tubuh ikan toman (Channa micropeltes Cuvier.) tertinggi terdapat pada perlakuan P5 (1 hari puasa 1 hari diberi makan) dengan nilai rata-rata 3,35 cm dan terendah pada perlakuan P4 (1 hari puasa 2 hari diberi makan) dengan nilai rata-rata 2,26 cm. Perlakuan pemuasaan berpengaruh sangat nyata terhadap berat mutlak ikan toman (Channa micropeltes Cuvier.). Selisih berat mutlak tubuh ikan toman (Channa micropeltes Cuvier.) tertinggi pada perlakuan P5 (1 hari puasa 1 hari diberi makan) dengan nilai rata-rata 11,06 g dan terendah pada perlakuan P2 (1 hari puasa 4 hari diberi makan) dengan nilai rata-rata 5,11 g. Perlakuan pemuasaan berpengaruh sangat nyata terhadap kelangsungan hidup ikan toman (Channa micropeltes Cuvier.). kelangsungan hidup ikan toman (Channa micropeltes Cuvier.) tertinggi pada perlakuan P5 (1 hari puasa 1 hari diberi makan) dengan nilai rata-rata 89,29% dan terendah pada perlakuan P1 (tanpa pemuasaan/kontrol) dengan nilai rata-rata 75,00%. Kata Kunci. Pengaruh Pemuasaan,Pertumbuhan Dan Kelangsungan Hidup Ikan Toman.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : 1. Dr.HelmiZuryani S.Pi., M.Si. 2. Khusnul Khotimah, S.P. M.Si.
Uncontrolled Keywords: Pengaruh Pemuasaan,Pertumbuhan Dan Kelangsungan Hidup Ikan Toman
Subjects: Budidaya Perairan > Budidaya perairan tawar
Divisions: Fakultas Pertanian > Akuakultur (S1)
Depositing User: Mahasiswa Fakultas Pertanian
Date Deposited: 01 Aug 2022 06:56
Last Modified: 01 Aug 2022 06:56
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/21534

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.