Analisis Pengaruh lingkungan Kerja Terhadap Produktivitas Dengan Metode Work Sampling ( studi kasus di umkm kusen jaya bingin teluk)

M. Doni Dermawan, Nim 152017042 (2021) Analisis Pengaruh lingkungan Kerja Terhadap Produktivitas Dengan Metode Work Sampling ( studi kasus di umkm kusen jaya bingin teluk). Skripsi thesis, Universitas muhammadiyah palembang.

[img]
Preview
Text
152017042_BAB I_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
152017042_BAB II_SAMPAI_BAB TERAKHIR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS DENGAN METODE WORK SAMPLING (Studi Kasus di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk) M. Doni Dermawan Teknik Industri, Universitas Muhammdiyah Palembang dermawandoni98@gmail.com Abstrak : Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana pengaruh lingkungan kerja terhadap produktivitas dengan metode work sampling di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja terhadap produktivitas dengan metode work sampling di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk. Metode pengumpulan data menggunakan studi literatur, teknik observasi, teknik kuesioner, dan teknik dokumentasi. Hasil penelitian menyatakan bahwa persentase lingkungan kerja di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk sebesar 97,86% yang termasuk dalam kategori sangat baik dengan skor tertinggi terdapat pada penerangan yang cukup baik. Hal ini disebabkan karena UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk melaksanakan kegiatan kerja pada siang hari di lingkungan terbuka. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa produktivitas di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk dengan metode work sampling sebesar 88,57% yang termasuk dalam kategori sangat produktif. Dari hasil Berdasarkan perhitungan diketahui bahwa nilai thitung 4,68157, sedangkan nilai ttabel dengan dk = 5-1 = 5-1 = 4 sebesar 2,131847 sehingga nilai thitung = 4,68157 > ttabel = 2,131847. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh lingkungan kerja terhadap produktivitas dengan metode work sampling di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk. Kata Kunci : Lingkungan Kerja, Produktivitas, Work Sampling

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Nama pembimbing, 1. Rurry patradhiani, S.T.,M.T. 2. Ir. H. Ahmad ansyori masruri, M.T.
Uncontrolled Keywords: ABSTRAK ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS DENGAN METODE WORK SAMPLING (Studi Kasus di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk) M. Doni Dermawan Teknik Industri, Universitas Muhammdiyah Palembang dermawandoni98@gmail.com Abstrak : Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana pengaruh lingkungan kerja terhadap produktivitas dengan metode work sampling di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja terhadap produktivitas dengan metode work sampling di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk. Metode pengumpulan data menggunakan studi literatur, teknik observasi, teknik kuesioner, dan teknik dokumentasi. Hasil penelitian menyatakan bahwa persentase lingkungan kerja di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk sebesar 97,86% yang termasuk dalam kategori sangat baik dengan skor tertinggi terdapat pada penerangan yang cukup baik. Hal ini disebabkan karena UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk melaksanakan kegiatan kerja pada siang hari di lingkungan terbuka. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa produktivitas di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk dengan metode work sampling sebesar 88,57% yang termasuk dalam kategori sangat produktif. Dari hasil Berdasarkan perhitungan diketahui bahwa nilai thitung 4,68157, sedangkan nilai ttabel dengan dk = 5-1 = 5-1 = 4 sebesar 2,131847 sehingga nilai thitung = 4,68157 > ttabel = 2,131847. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh lingkungan kerja terhadap produktivitas dengan metode work sampling di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk. Kata Kunci : Lingkungan Kerja, Produktivitas, Work Sampling ABSTRAK ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS DENGAN METODE WORK SAMPLING (Studi Kasus di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk) M. Doni Dermawan Teknik Industri, Universitas Muhammdiyah Palembang dermawandoni98@gmail.com Abstrak : Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana pengaruh lingkungan kerja terhadap produktivitas dengan metode work sampling di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja terhadap produktivitas dengan metode work sampling di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk. Metode pengumpulan data menggunakan studi literatur, teknik observasi, teknik kuesioner, dan teknik dokumentasi. Hasil penelitian menyatakan bahwa persentase lingkungan kerja di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk sebesar 97,86% yang termasuk dalam kategori sangat baik dengan skor tertinggi terdapat pada penerangan yang cukup baik. Hal ini disebabkan karena UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk melaksanakan kegiatan kerja pada siang hari di lingkungan terbuka. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa produktivitas di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk dengan metode work sampling sebesar 88,57% yang termasuk dalam kategori sangat produktif. Dari hasil Berdasarkan perhitungan diketahui bahwa nilai thitung 4,68157, sedangkan nilai ttabel dengan dk = 5-1 = 5-1 = 4 sebesar 2,131847 sehingga nilai thitung = 4,68157 > ttabel = 2,131847. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh lingkungan kerja terhadap produktivitas dengan metode work sampling di UMKM Kusen Jaya Bingin Teluk. Kata Kunci : Lingkungan Kerja, Produktivitas, Work Sampling
Subjects: Industri > Kayu, Gabus,dan Teknologi Menggunakan Kayu
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri (S1)
Depositing User: Fakultas Teknik
Date Deposited: 09 Sep 2021 02:54
Last Modified: 09 Sep 2021 02:54
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/17586

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.