Tanggung jawab nakhoda terhadap kecelakaan kapal yang mengakibatkan meninggalnya penumpang diwilayah perairan sungai musi

Panca Oktatian, Nim. 502011388 (2015) Tanggung jawab nakhoda terhadap kecelakaan kapal yang mengakibatkan meninggalnya penumpang diwilayah perairan sungai musi. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI6-1704046229.pdf

Download (8MB) | Preview

Abstract

Yang menjadi permasalahan dalam skripsi ini adalah: 1. faktor-faktor yang menyebabkan terjadi kecelakaan kapal diwilayah perairan sungai musi?. 2. Bagaimana pertanggung jawaban pidana terhadap nakhoda kapal dalam kecelakaan yang mengakibatkan meninggalnya penumpang diwilayah perairan sungai musi. Penelitian ini tergolong penelitian hukum sosiologi yang bersifat eksploratoris sehingga tidak dimaksudkan untuk menguji hipotesa. Analisa data dilakukan dengan cara menganalisis data tektucel dan semua bahan-bahan hukum yang ada secara kualitatif untuk selanjutnya dikonstruksikan dalam bentuk kesimpulan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum (S1)
Depositing User: Irwan syah
Date Deposited: 13 Aug 2018 04:22
Last Modified: 26 Nov 2018 06:32
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/79

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.