Puan Mahayesar, Nim. 222012090 (2011) ANALISIS PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP EKUIVALEN RATE NISBAH BAGI HASIL ATAS TRANSAKSI PERBANKAN SYARIAH (STUDI KASUS PADA BANK SYARUH MANDIRI CABANG 16 PALEMBANG). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.
|
Text
SKRIPSI321-1704256810.pdf Download (13MB) | Preview |
Abstract
Rumusan Masalah dalam penelilian ini adalah bagaimana persepsi Masyarakat Terhadap Ekuivaien Rate Nisbah Bagi Hasil Atas Transaksi Pebankan Syariah pada Bank Syariah Mandiri Palembang. Tujuannya adalah untuk mengetahui bagaimana persepsi masyarakat baik pengguna bank syariah ataupun bukan pengguna bank syariah terhadap transaksi equivalen rate nisbah bagi hasil pada transaksi dibank syariah.penelitian ini merupakan penelitian deskriptif sehingga dapat mengetahui bagaimana persepsi yang dimiiiki masyarakat terhadap equivalen rate nisbah bagi hasil di kota Palembang. Terdapat dua variabel dalam penelitian ini yaitu persepsi masyarakat dan equivalen rate nisbah bagi hasii. Sampel yang diambil adalah masyarakat yang merupakan pengguna bank syariah dan masyarakat yang bukan merupakan pengguna bank syariah sejumlah 98 orang nasabah dengan teknik pengambilan sampel simple random sampling. Data yang didapatkan menggunakan kuesioner dianalisis menggunakan tabulasi silang Hasil analisis menunjukan persepsi masyarakat yang menyamakan antara bank syariah dan bank konvensional, hai ini disebabkan karena kurangnya pengetahuan yang dimiiiki oleh nasabah mengenai transaksi dangan menggunakan prinsip syariah, terutama oleh nasabah bukan pengguna bank syariah.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing, Mizan, S.E., M.Si., Ak., CA. |
Uncontrolled Keywords: | Persepsi masyarakat, equivalent rate nisbah bagi hasil, bank syariah |
Subjects: | Ekonomi dan Bisnis > Bisnis |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Irwan syah |
Date Deposited: | 24 Oct 2018 04:16 |
Last Modified: | 24 Oct 2018 04:16 |
URI: | http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/483 |
Actions (login required)
View Item |