PENGEMBANGAN MODUL KEANEKARAGAMAN JENIS VEGETASI PENYUSUN RUANG TERBUKA HIJAU BERBASIS DISCOVERY LEARNING DI SMA KOTA PALEMBANG

OKTAVIANI, NIM. 342014015 (2019) PENGEMBANGAN MODUL KEANEKARAGAMAN JENIS VEGETASI PENYUSUN RUANG TERBUKA HIJAU BERBASIS DISCOVERY LEARNING DI SMA KOTA PALEMBANG. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img]
Preview
Text
342014015_BAB I_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (395kB) | Preview
[img] Text
342014015_BAB II_SAMPAI BAB TERAKHIR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengetahui karakteristik modul keanekaragaman jenis vegetasi ruang terbuka hijau berbasis discovery learning. (2) Mengetahui kelayakan modul keanekaragaman jenis vegetasi ruang terbuka hijau berbasis discovery learning. Hasil penelitian ini diperoleh dari hasil ahli materi 110 ≥ 108, ahli media 121 ≥ 114 dan ahli Bahasa 40 ≥ 39 dengan kategori sangat layak. Kemudian praktisi pendidik 184 ≥ 141 dan 156 ≥ 141 dengan kategori sangat layak, begitu juga dengan hasil kepraktisan pada tahapan one to one dan small group .

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: 1. Dr. Yetty Hastiana, M.Si. 2. Sulton Nawawi, S.Pd., M.Pd.
Uncontrolled Keywords: Discovery Learning, Keanekaragaman Jenis Vegetasi, Modul Pembelajaran, Ruang Terbuka Hijau
Subjects: Biologi
Divisions: Fakultas Ilmu Keguruan Dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi (S1)
Depositing User: Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Date Deposited: 18 Jul 2019 06:24
Last Modified: 18 Jul 2019 06:24
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/4621

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.