DETERMINAN INTENSITAS TANAM USAHATANI SAYURAN DI DESA TANJUNG PERING KECAMATAN INDRALAYA UTARA KABUPATEN OGAN ILIR

MIA AUDNIA, 412014012 (2019) DETERMINAN INTENSITAS TANAM USAHATANI SAYURAN DI DESA TANJUNG PERING KECAMATAN INDRALAYA UTARA KABUPATEN OGAN ILIR. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img]
Preview
Text
412014012_BAB I_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (167kB) | Preview
[img] Text
412014012 BAB II_SAMPAI BAB TERAKHIR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (920kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Bagaimana Intensitas Tanam Di Kembangkan Di Desa Tanjung Pering Kecamatan Indralaya Utara Kebupaten Ogan Ilir. Untuk mengetahui hubungan intensitas tanam dengan pendapatan sayuran di Desa Tanjung Pering Kecamatan Indralaya Utara Kabupaten Ogan Ilir. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Tanjung Pering, Kecamatan Indralaya Utara Kabupaten Ogan Ilir dari Juni sampai Agustus 2018. Metode penelitian yang digunakan adalah survey, untuk metode penarikan contoh digunakan simple random sampling. Untuk metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi dan wawancara secara langsung kepada kepada responden yang telah di pilih secara acak dan pengolahan data dilakukan dengan menggunkan metode pendekatan deskriftif dan kuantitatif. Dari hasil penelitian menunjukan bahwa intensitas yang di kembangkan petani di Desa tanjung pering sebesar 15,05 denagn rata-rata pendapatan sebesar Rp 49.849.121,21/mt/thn Hubungan intensitas tanam dengan pendapatan terdapat hubungan yang cukup erat

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : 1. Ir. Khaidir Sobri, MP 2. Harniatun Iswarini, S.P, M.Si
Uncontrolled Keywords: determinan intensitas, hubungan determinan intensitas pendapatan
Subjects: Agribisnis > Produksi pertanian
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis (S1)
Depositing User: Mahasiswa Fakultas Pertanian
Date Deposited: 22 Mar 2019 03:50
Last Modified: 22 Mar 2019 03:50
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/3753

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.