M. ARAFAT, NIM. 132019049 (2023) SISTEM PROTEKSI PADA MOTOR UNIVERSAL 1 PHASA TERHADAP BEBAN LEBIH PADA ALAT PENGAYAKAN ULAT HONGKONG. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.
|
Text
132019049_BAB 1_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (879kB) | Preview |
|
Text
132019049_BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (369kB) |
||
Text
132019049_BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (99kB) |
||
Text
132019049_BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (481kB) |
||
Text
132019049_BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (6kB) |
||
Text
132019049_DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Repository staff only Download (135kB) |
||
Text
132019049_LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (475kB) |
||
Text
132019049_Cover_sampai_Lampiran.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Perkembangan dalam bidang budidaya hewan peliharaan seperti burung, hamster dan ikan hias semakin pesat. Oleh karena itu dibutuhkan pakan yang bagus untuk menunjang perkembangbiakkan budidaya tersebut. Proses pengayakan ulat sebagai pakan saat ini masih dilakukan secara manual sehingga diperlukan alat pengayakan otomatis agar efisien seperti menggunakan motor universal. Namun, penggunaan motor dalam jangka lama akan menimbulkan kerusakan pada motor. Kerusakan yang sering terjadi pada motor universal yaitu akibat beban lebih. Beban lebih pada motor universal dapat mengakibatkan kenaikan arus (over current) yang menimbulkan arus lebih pada motor. Penelitian ini bertujuan untuk memproteksi motor universal pada alat pengayakan ulat hongkong terhadap beban lebih (overload) dan kenaikkan suhu. Pada penelitian ini, dilakukan uji coba pengayakan ulat hongkong sebanyak tiga kali dengan masing-masing lima kali percobaan pada tiap uji coba. Uji coba yang pertama adalah dengan tanpa beban, yang kedua dengan beban ulat hongkong sebanyak 4000 gram konstan, dan yang ketiga adalah dengan beban ulat hongkong sebanyak 6500 gram konstan. Hasil dari analisis dan perhitungan yang dilakukan menunjukkan hasil bahwa beban yang ditanggung motor universal sangat berpengaruh terhadap kenaikkan arus dan daya pada motor universal. Arus maksimal agar motor dapat bekerja secara optimal sebesar 2,25 A dengan beban maksimal 4000-5000 gram.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing: 1. Sofiah, S.T., M.T 2. Ir. Eliza., M.T |
Uncontrolled Keywords: | Kata kunci: Motor Universal, Thermal Overload Relay, Ulat Hongkong, Proteksi Overload |
Subjects: | Elektro > Pengujian dan Pengukuran Listrik Elektro > Teknik Listrik |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Elektro (S1) |
Depositing User: | Mahasiswa Fakultas Teknik |
Date Deposited: | 23 Sep 2023 00:56 |
Last Modified: | 23 Sep 2023 00:56 |
URI: | http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/26710 |
Actions (login required)
View Item |