M Frayogi Sukardi, Nim 702019032 (2023) UJI DAYA HAMBAT EKSTRAK DAUN GAHARU (Aquilaria malaccensis Lam) TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI Salmonella typhi. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.
Text
702019032_Bab 1 + Daftar Pustaka.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
702019032_BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (341kB) |
|
Text
702109032_BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (431kB) |
|
Text
702019032_BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (547kB) |
|
Text
702019032_BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (12kB) |
|
Text
702019032_Lampiran Full.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
|
Text
FIX Full 702019032 M Frayogi Sukardi. Skripsi BAB 4-5.pdf Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
Abstract
Bakteri Salmonella typhi (S. typhi), adalah mikroba pencetus terjadinya tifus, penyakit menular dengan gejala bakteremia, termasuk demam dan nyeri persisten yang dapat menyebabkan sakit perut, sakit usus, dan kerusakan hati. Tifus merupakan masalah epidemik yang hampir mendunia dan masih eksis sebagai masalah kesehatan utama di negara-negara beriklim panas seperti pada daerah Asia Tenggara, Afrika, dan Amerika Selatan. Situasi kritis, diperkirakan 21 juta dengan lebih dari 700 orang yang mungkin menjadi penyebab kematian. Penggunaan dari daun gaharu secara luas diakui sebagai antibakteri, antioksidan, dalam penurun tekanan darah. Dalam pengobatan, penggunaan ekstrak tumbuhan dengan aktivitas antimikroba sangat bermanfaat sebagai alternatif penelitian yang dilakukan dengan menggunakan ekstrak daun gaharu yang mengandung senyawa alkaloid, saponin, dan flavonoid. (Aquilaria malaccensis). Jenis penelitian yang akan digunakan berupa ekperimental laboratorik secara in vitro dengan desain penelitian posttest only control group. Uji daya hambat ekstrak daun gaharu (Aquilaria malaccensis Lam) terhadap bakteri Salmonella typhi dilakukan dengan metode cakram difusi agar (Agar Disk Diffusion Test). Berdasarkan tabel 4.3, hasilnya dari uji daya hambat ekstrak daun gaharu (Aquilaria malaccensis Lam) menunjukkan bahwa ekstrak tersebut memiliki daya hambat terhadap pertumbuhan bakteri Salmonella typhi. Rata-rata diameter zona hambat yang dihasilkan ekstrak daun gaharu (Aquilaria malaccensis Lam) konsentrasi 12,5%, 25%, 50%, 75%, dan 100% berturut-turut yakni 9,62 mm; 16,08 mm; 10,16 mm; 0,99 mm; dan 0,79 mm. Berbagai konsentrasi menunjukkan respon daya hambat yang lemah (< 5 mm), sedang (5-10 mm), kuat (10-15 mm), dan sangat kuat (16-20 mm). Kata Kunci : Daya hambat, Salmonella typhi, tifus
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing 1 : dr. Nyayu Fitriani, M.Bmd Pembimbing 2 : dr. Wieke Anggraini |
Uncontrolled Keywords: | Daya hambat, Salmonella typhi, tifus |
Subjects: | R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Pendidikan Dokter (S1) |
Depositing User: | Mahasiswa Fakultas Kedokteran |
Date Deposited: | 07 Feb 2023 00:09 |
Last Modified: | 07 Feb 2023 01:19 |
URI: | http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/23807 |
Actions (login required)
View Item |