DAYA TETAS TELUR NYAMUK Aedes aegypti STRAIN LIVERPOOL PADA TIGA JENIS AIR PERINDUKAN DI KELURAHAN SAKO KOTA PALEMBANG

Muhammad Ismailsyah, 702019004 (2023) DAYA TETAS TELUR NYAMUK Aedes aegypti STRAIN LIVERPOOL PADA TIGA JENIS AIR PERINDUKAN DI KELURAHAN SAKO KOTA PALEMBANG. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img]
Preview
Text
702019004_BAB I_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (814kB) | Preview
[img] Text
702019004_BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (376kB)
[img] Text
702019004_BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (178kB)
[img] Text
702019004_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (324kB)
[img] Text
702019004_BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (13kB)
[img] Text
702019004_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (241kB)
[img] Text
702019004_LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
702019004_Cover_sampai_Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Demam berdarah dengue merupakan penyakit menular endemis yang sudah tersebar luas di dunia, penyakit ini disebabkan oleh virus dengue yang diperantarai oleh nyamuk Aedes aegypti. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui daya tetas telur nyamuk Aedes aegypti pada tiga jenis air perindukan di Kelurahan Sako Kota Palembang. Penelitian ini merupakan penelitian kombinasi observasional dan eksperimental pada telur nyamuk Aedes aegypti pada tiga jenis air perindukan yang telah memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi yang dianalisis menggunakan ANOVA, uji Beda Nyata Jujur (BNJ) dan software R studio version 4.1.2. Hasil didapatkan persentase telur menetas Ae. aegypti yang berbeda pada tiap perlakuan perbedaan air, air sumur (77,67%), air hujan (63,33), air PAM (54,67) dan kontrol (72,33). Persentase mortalitas Aedes aegypti didapatkan hasil yang berbeda pada tiap perlakuan perbedaan air. Hasil analisis uji BNJ dan menggunakan uji software R studio version 4.1.2 didapatkan hasil yang sangat berbeda nyata secara signifikan pada persentase telur menetas Aedes aegypti dan mortalitas telur, larva dan pupa. Kesimpulan penelitian ini ialah air sumur sebagai air yang menjadi perindukan paling berpotensi untuk nyamuk Aedes aegypti, serta air PAM sebagai air yang menjadi perindukan yang berpengaruh terhadap mortalitas Aedes aegypti. Saran penelitian ini ialah agar masyarakat menggunakan air PAM sebagai pemenuh kebutuhan sehari-hari.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing 1 : Dr. Indri Ramayanti, S.Si., M.Sc Pembimbing 2 : dr. Thia Prameswarie, M.Biomed
Uncontrolled Keywords: Aedes aegypti, Daya Tetas, Demam Berdarah Dengue, Mortalitas.
Subjects: Pendidikan Kedokteran > Parasit
Divisions: Fakultas Kedokteran > Pendidikan Dokter (S1)
Depositing User: Mahasiswa Fakultas Kedokteran
Date Deposited: 06 Feb 2023 05:00
Last Modified: 06 Feb 2023 05:00
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/23800

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.