PERFORMANCE KERJA INVERTER PADA ALAT PENCAHAYAAN DAN PENGERING MAGGOT DENGAN PROTEUS BERBASIS PANEL SURYA

IRWANSYAH, NIM. 132018129 (2022) PERFORMANCE KERJA INVERTER PADA ALAT PENCAHAYAAN DAN PENGERING MAGGOT DENGAN PROTEUS BERBASIS PANEL SURYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG.

[img] Text
132018129_BAB I_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (647kB)
[img] Text
132018129_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (651kB)
[img] Text
132018129_BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (188kB)
[img] Text
132018129_BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (989kB)
[img] Text
132018129_BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (68kB)
[img] Text
132018129_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (127kB)
[img] Text
132018129_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (211kB)
[img] Text
132018129_Cover_sampai_Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Energi surya merupakan sumber energi alternatif terbarukan dan tidak memerlukan bahan bakar seperti minyak bumi, gas alam, batu bara atau energi nuklir. Oleh karena itu, berkat terciptanya suatu teknologi yang dapat mengubah sinar matahari menjadi energi listrik yaitu Solar Cell, banyak dari teknologi tersebut telah diterapkan pada industri, hotel, dan rumah. Dalam hal ini Solar Cell terdapat banyak komponen, salah satunya yaitu Baterai, pengontrol charger, inverter, sakelar, relai dan lain-lain. Maggot atau dalam penyebutan lain disebut dengan belatung merupakan larva dari jenis lalat Black Soldier Fly (BSF) maggot merupakan larva dari jenis lalat yang awalnya berasal dari telur dan bermetamorfosis menjadi lalat dewasa, dan Maggot juga dikenal sebagai organisme pembusuk karena kebiasaannya mengkonsumsi bahan-bahan organik. Inverter adalah suatu perangkat elektronik yang dapat mengubah arus searah menjadi arus bolak-balik, dengan penggunaaan fungsi alat merupakan sumber energi listrik alternatif yang memanfaatkan accumulator sebagai sumber energi listrik arus searah Penelitan ini adalah untuk Menganalisa input dan output kerja inverter pada alat pencahayaan dan pengering maggot. penulisan skripsi ini dilakukan dengan diagram flowchat, waktu dan tempat serta bahan dan peralatan yang akan diteliti.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : 1. Sofiah, S.T., M.T. 2. Erliza Yuniarti, S.T., M.Eng.
Uncontrolled Keywords: inverter, PLTS, EBT
Subjects: Elektro > Teknik Listrik
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro (S1)
Depositing User: Mahasiswa Fakultas Teknik
Date Deposited: 29 Oct 2022 00:43
Last Modified: 29 Oct 2022 00:43
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/23257

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.