Umi Solekah, Nim. 222010077 (2014) ANALISIS PENILAIAN KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN PERHITUNGAN RASIO KEUANGAN PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM KOPDA OKU TIMUR. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.
|
Text
SKRIPSI131-170410538.pdf Download (13MB) | Preview |
Abstract
Hasil analisis rasio keuangan menunjukkan bahwa Koperasi Simpan Pinjam KOPDA OKU Timur berdasarkan rasio likuidilas perusahaan berada dalam kondisi yang cukup baik. Pada rasio leverage perusahaan menunjukkan dalam kondisi yang cukup baik karena tidak menunjukkan angka yang stabil. Pada rasio rentabilitas perusahaan berada dalam kondisi yang cukup baik meski seialu berfluktuasi setiap tahunnya. Pada NPL perusahaan menunjukkan dalam kondisi yang sangat baik karena memenuhi standar rasio yang lelah ditetapkan meski mengalami penurunan dan peningkatan. Pada BOPO perusahaan berada dalam kondisi yang belum cukup baik karena semakin tinggi rasio menunjukkan semakin tidak efesien biaya operasional yang dikeiuarkan. Kata Kunci: Kinerja Keuangan, Rasio Keuangan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Hj.Ida Zuraidah, S.E.,Ak., M.Si. |
Uncontrolled Keywords: | Kinerja Keuangan, Rasio Keuangan. |
Subjects: | Ekonomi dan Bisnis > Bisnis |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Joese Putra Yudha |
Date Deposited: | 22 Oct 2018 03:24 |
Last Modified: | 22 Oct 2018 03:24 |
URI: | http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/223 |
Actions (login required)
View Item |