Hubungan Higiene Perorangan Dengan Gangguan Penyakit Kulit Pada Petugas Kebersihan di Kota Martapura Tahun 2021

Ega Dwi Putri Koga, 702018036 (2022) Hubungan Higiene Perorangan Dengan Gangguan Penyakit Kulit Pada Petugas Kebersihan di Kota Martapura Tahun 2021. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img]
Preview
Text
702018036_BAB 1_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
702018036_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (435kB)
[img] Text
702018036_BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (185kB)
[img] Text
702018036_BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (190kB)
[img] Text
702018036_BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11kB)
[img] Text
702018036_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (143kB)
[img] Text
702018036_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
702018036_Cover_sampai_Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Kebersihan perorangan (personal hygiene) adalah suatu tindakan untuk memelihara kebersihan dan kesehatan seseorang untuk kesejahteraan fisik dan psikis. Penyakit yang dapat timbul akibat tidak terjaganya kebersihan diri dapat memicu timbulnya penyakit kulit baik yang infeksi dan non-infeksi. Penyakit kulit memiliki prevelensi antara 20% – 80% di seluruh Indonesia. Data WHO menyebutkan bahwa kasus penyakit kulit akibat kerja diseluruh dunia sekitar 40% dan 80% - 90% diantaranya adalah dermatitis kontak iritan dan dermatitis kontak alergi. Penelitian ini merupakan studi analitik observasional dengan desain penelitian cross sectional. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya hubungan antara personal hygiene dengan gangguan penyakit kulit pada petugas kebersihan di Kota Martapura. Hasil penelitian ini menyatakan adanya hubungan antara Personal hygiene dengan ganggaun penyakit kulit pada petugas kebersihan di Kota Martapura dengan nilai P=0,010 (<0,05). Penelitian ini juga menilai kualitas personal hygiene yang dimiliki para petugas kebersihan di kota Martapura dan didapatkan hasil sebagian besar petugas memiliki personal hygiene yang baik 51 orang (91,1%). Pada penelitian ini didapatkan beberapa petugas kebersihan mengalami gangguan Penyakit kulit yaitu sebanyak 6 orang (10,7%) dengan diagnosa penyakit kulit yang banyak diderita para petugas kebersihan ini adalah Tinea.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: 1. dr. Siti Rohani, M.Biomed 2. dr. Putri Zalika Kesuma, M.Pd.Ked
Uncontrolled Keywords: Petugas Kebersihan, Personal Hygiene, Penyakit Kulit
Subjects: R Medicine > RL Dermatology
Divisions: Fakultas Kedokteran > Pendidikan Dokter (S1)
Depositing User: Mahasiswa Fakultas Kedokteran
Date Deposited: 10 Mar 2022 04:34
Last Modified: 10 Mar 2022 04:34
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/19524

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.