AUDIT MANAJEMEN FUNGSI SUMBER DAYA MANUSIA DALAM MENINGKATKAN EFEKTIVITAS KINERJA KARYAWAN PT. THAMRIN BROTHERS PENDOPO (Studi kasus Pt. Thamrin Brothers Pendopo, Cabang Pali)

Elita Sari, Nim.222017293 (2021) AUDIT MANAJEMEN FUNGSI SUMBER DAYA MANUSIA DALAM MENINGKATKAN EFEKTIVITAS KINERJA KARYAWAN PT. THAMRIN BROTHERS PENDOPO (Studi kasus Pt. Thamrin Brothers Pendopo, Cabang Pali). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img]
Preview
Text
222017293_BAB I_DAFTAR PUSTAKA (1).pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
222017293_BAB II_SAMPAI_BAB TERAKHIR (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (333kB)

Abstract

ABSTRAK Elita Sari / 222017293 / 2021 / Audit Manajemen Fungsi Sumber Daya Manusia Dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan Pada PT. Thamrin Brothers Pendopo Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana audit manajemen fungsi sumber daya manusia dalam meningkatkan efektivitas kinerja karyawan pada PT. Thamrin Brothers Pendopo. Tujuannya untuk mengetahui audit manajemen fungsi sumber daya manusia dalam meningkatkan efektivitas kinerja karyawan pada PT. Thamrin Brothers Pendopo. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriftif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh melalui wawancara dan data sekunder diperoleh dari informasi mengenai struktur perusahaan. Teknik pengumpulan data yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara dan observasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fungsi sumber daya manusia belum berjalan efektif karena masih terdapat kelemahan yang terjadi pada fungsi SDM. Kelemahan tersebut terdapat pada program perencanaan dan pengembangan karier dan program kepuasan kerja karyawan. Sedangkan audit sumber daya manusia belum pernah dilakukan. Kata Kunci : Audit Manajemen, Fungsi Sumber Daya Manusia, Efektivitas, Kinerja Karyawan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing 1.Hj. Rosalina Ghazali, S.E.AK,M.Si Pembimbing 2.Saekarini Yuliachtri, S.E.,AK.,M.Si
Uncontrolled Keywords: Audit Manajemen, Fungsi Sumber Daya Manusia, Efektivitas, Kinerja Karyawan
Subjects: Akuntansi > audit
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi (S1)
Depositing User: Mahasiswa Feb
Date Deposited: 08 Oct 2021 00:20
Last Modified: 08 Oct 2021 00:20
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/18027

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.