Egis Agustin Maulana, Nim. 502013098 (2017) TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PERJANJIAN PENGANGKUTAN KAYU AKASIA MANGIUM ANTARA PT. MUSI HUTAN PERSADA DENGAN PT. DRATAMA MULIA MUARA ENIM. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.
|
Text
SKRIPSI143-1704108994.pdf Download (8MB) | Preview |
Abstract
Suatu perjanjian adalah dimana dua orang atau lebih saling berjanji untuk melaksanakan sesuatu hal. Perjanjian telah menjadi bagian yang pcnting dalam kehidupan manusia, termasuk dalam dunia bisnis Seperti halnva perjanjian dibidang transportasi atau pengangkutan. sarana pengangkutan akan mempunyai peranan sangat penting dalam kehidupan masyarakal karena dengan jasa pengangkutan orang dapat berhubungan satu sama lain dalam bidang apapun Tujuan dari penelitian ini untuk menelusuri prinsip-prinsip hukum dan sistematika yang berkaitan dengan tinjauan Yuridis Terhadap Perjanjian Pengangkutan kayu Akasia Mangium antara PT. Musi Hutan Persada dengan PT, Dratama Mulia Muara Enim, Penelitian yang dilakukan adalah peneiitian hukum sosiologis yang diambil dari data sekunder terutama dititik beratkan pada bahan hukum primer, bahan hukum sekunder dan penelitian lapangan dilakukan dengan wawancara langsung kepada pihak yang terkait Bcrdasarkan hasil penelitian dipahami dalam pelaksanaan perjanjian pengangkutan kayu Akasia Mangium antara PT, Musi Hutan Persada dengan PT. Dratama Mulia adalah yang pertama yang harus dilakukan yaitu adanya surat pcngajuan dan pihak PT. Dratama Mulia kepada PT. Musi Hutan Persada untuk melaksanakan perjanjian pekerjaan, maka setelah itu diadakannva pertemuan antar kedua belah pihak tersebut dengan melakukan perundingan guna untuk merumuskan isi dalam perjanjiam maka kedua belah pihak dengan itikad baik menyatakan sepakat untuk mengadakan perjanjian, kemudian terjadilah perjanjian pengangkutan kayu Akasia Mangium antara PT. Musi Hutan Persada dengan P T. Dratama Mulia dengan cara dibuatnya surat perjanjian secara tertulis dan dilandatangani oleh kedua belah pihak. Tetapi Jika salah satu pihak dalam perjanjian ini melakukan wanprestasi, maka akibat hukumnya yaitu pihak kreditur akan memberikan peringatan atau teguran baik secara lisan maupun tertults, teguran secara lisan yaitu apabila kesalahan tersebut masih bersifat ringan dan dapat ditolerir. tetapi jika kesalahan itu tidak dapat lagi ditolerir maka pihak yang dirugikan akan langsung memberikan surat pcringantan secara teriulis 1, 11, III. Kata kunci : perjanjian, penelitian pengangkutan, hasil penelitian.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing, Yudistira Rusydi, S.H., M.Hum. |
Uncontrolled Keywords: | perjanjian, penelitian pengangkutan, hasil penelitian. |
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum (S1) |
Depositing User: | Irwan syah |
Date Deposited: | 22 Oct 2018 04:33 |
Last Modified: | 22 Oct 2018 04:33 |
URI: | http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/267 |
Actions (login required)
View Item |