PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA ORANG TUA YANG MEMPERDAGANGKAN ANAK DI BAWAH UMUR KEPADA ORANG LAIN

IMAM ANDRIAN AKBAR, NIM. 502019110 (2023) PERTANGGUNG JAWABAN PIDANA ORANG TUA YANG MEMPERDAGANGKAN ANAK DI BAWAH UMUR KEPADA ORANG LAIN. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img] Image
plagiat imam.jpg
Restricted to Repository staff only

Download (146kB)
[img] Text
502019110_BAB I_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
502019110_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[img] Text
502019110_BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
502019110_BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (220kB)
[img] Text
502019110_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (137kB)
[img]
Preview
Text
502019110_LAMPIRAN..pdf

Download (726kB) | Preview

Abstract

Permasalahan dalam skripsi ini bagaimana tanggung jawab pidana orang tua yang memperdagangkan anak di bawah umur kepada orang lain dan faktor apa saja yang menyebabkan orang tua memperdagangkan anak di bawah umur kepada orang lain. selaras dengan ruang lingkup dan tujuan, serta permasalahan maka jenis penelitian ini adalah penelitian hukum empiris atau sosiologis yang bersifat deksriktif analisis dan tidak bermaksud untuk menguji hipotesa. adapun teknik pengumpilan data dalam penulisan skripsi ini dititik beratkan pada Penelitian kepustakaan (library research) dengan mengkaji bahan hukum primer dan sekunder dan Penelitian langsung antara lain dengan melakukan wawancara terhadap lembaga-lembaga yang menangani masalah perdagangan anak. Berdasarkan pembahasan dalam skripsi ini, penulis menarik kesimpulan bahwa pertanggungjawaban pidana orang tua yang memperdagangkan anak dibawah umur kepada orang lain dalam Un dang-undang Nomor 23 tahun 2002 tentang Perlindungan Anak diatur Dalam Pasal 83. dan juga Undang-undang Nomor 21 Tahun 2007 tentang perdagangan orang yang diatur dalam Pasal 2. yang ancaman pidana bersifat kumulatif yaitu mengabungkan dua jenis pidana pokok (penjara dan denda). sanksi yang diatur oleh Undang-undang tersebut tidak berat di banding dengan sanksi yang ada dalam KUHP (Kitab Undang-undang Hukum Pidana) serta faktor orang tua memperdagangkan anak dibawah umur kepada orang lain adalah faktor Ekonomi. faktor hubungan Gelap, faktor Sosial Budaya dan faktor Penegakan Hukum.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing : 1. M. Soleh Idrus, SH., MS 2. Luil Maknun, SH., MH
Uncontrolled Keywords: Pertanggung Jawaban, Pidana, Perdagangan Anak Dibawah Umur
Subjects: Ilmu Hukum > Hukum Pidana
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum (S1)
Depositing User: Mahasiswa Fakultas Hukum
Date Deposited: 12 Aug 2023 04:02
Last Modified: 12 Aug 2023 04:02
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/26112

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.