Perbandingan Pengaruh Nilai Wajar Atas Aset dan Liabilitas terhadap Pajak Penghasilan Badan (Studi Kasus Pada Perusahaan Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2016-2021)

Aisyiyah Ullya Destasari, NIM. 222019152 (2023) Perbandingan Pengaruh Nilai Wajar Atas Aset dan Liabilitas terhadap Pajak Penghasilan Badan (Studi Kasus Pada Perusahaan Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2016-2021). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img]
Preview
Text
222019152_BAB I_DAFTAR PUSTAKA...pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
222019152_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (752kB)
[img] Text
222019152_BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (844kB)
[img] Text
222019152_BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (901kB)
[img] Text
222019152_BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (497kB)
[img] Text
222019152_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[img] Text
222019152_Cover_sampai_Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh nilai wajar aset dan liabilitas terhadap pajak penghasilan badan, serta perbandingan pengaruhnya ketika sebelum pandemi dan saat pandemi pada perusahaan industri yang terdaftar di BEI. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian asosiatif dan komparatif. Variabel yang digunakan adalah nilai wajar aset, nilai wajar liabilitas, dan pajak penghasilan badan. Populasi sebanyak 56 perusahaan industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun 2016 – 2021. Data yang digunakan adalah data sekunder. Teknik analisis menggunakan program komputer statistik SPSS versi 25. Uji asumsi klasik menunjukkan bahwa hasil data berdistribusi normal, tidak terjadi multikolinieritas, heterokedastisitas, dan terdapat autokorelasi. Hasil uji F menunjukkan bahwa variabel nilai wajar aset dan liabilitas secara simultan berpengaruh terhadap pajak penghasilan badan. Hasil uji T secara parsial menunjukkan bahwa variabel nilai wajar aset berpengaruh secara signifikan terhadap pajak penghasilan badan dan variabel nilai wajar liabilitas berpengaruh secara signifikan terhadap pajak penghasilan badan. Hasil uji paired sample t-test menunjukkan bahwa pengaruh nilai wajar aset dan liabilitas tidak berbeda pada sebelum pandemi dan saat pandemi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Pembimbing I: Dr. Drs. Sunardi, S.E., M.Si Pembimbing II: Nina Sabrina, S.E., M.Si
Uncontrolled Keywords: Nilai Wajar Aset, Nilai Wajar Liabilitas, Pajak Penghasilan Badan
Subjects: Ekonomi dan Bisnis
Akuntansi > akuntansi pajak
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi (S1)
Depositing User: mahasiswa Fakultas Ekonomi & Bisnis
Date Deposited: 16 May 2023 06:53
Last Modified: 16 May 2023 06:53
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/25266

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.