Analisa Kinerja Jaringan Irigasi di Daerah Irigasi Belitang I Kabupaten OKU Timur

Reza Afcaria, NIM. 112018185 (2022) Analisa Kinerja Jaringan Irigasi di Daerah Irigasi Belitang I Kabupaten OKU Timur. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.

[img]
Preview
Text
112018185_BAB I - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (604kB) | Preview
[img] Text
112018185_BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (688kB) | Request a copy
[img] Text
112018185_BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (209kB) | Request a copy
[img] Text
112018185_BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (661kB) | Request a copy
[img] Text
112018185_BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13kB) | Request a copy
[img] Text
112018185_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10kB) | Request a copy
[img] Text
112018185_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
112018185_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Irigasi adalah usaha memanfaatkan sarana sumber daya air yang berfungsi sebagai penyediaan, pengaturan dan pembuangan air dalam menunjang pertanian. Irigasi dimaksudkan untuk mendukung produktivitas usaha tani guna meningkatkan produksi pertanian dalam rangka ketahanan pangan. Saluran irigasi sub-sekunder Kalang saat ini belum maksimal untuk mengairi areal yang direncanakan, karena terjadi pengurangan terhadap jumlah debit rencana yang masuk kedalam saluran pengambilan. Pengurangan tersebut dikerenakan adanya sedimen pada dasar saluran, yang menyebabkan limpasan apabila jumlah debit yang diambil sesuai dengan rencana pengambilan. Pengurangan jumlah debit tersebut, akan berpengaruh terhadap jumlah ketersediaan air yang berada di saluran sub-sekunder Kalang. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui kinerja jaringan irigasi sub-sekunder Kalang. Penelitian ini dilakukan dengan tahap analisa terhadap ketersediaan air, kebutuhan air, keseimbangan air dan efisiensi saluran irigasi. Data yang digunakan yaitu data dimensi saluran, data debit setengah bulanan pada masa tanam II bulan Februari – Juni serta data klimatologi (curah hujan, jumlah hari hujan, kelembapan udara, temperatur udara, penyinaran matahari dan kecepatan angin). Hasil penelitian pada musim tanam ke - II bulan Februari – Juni dengan luas areal persawahan 1.656 ha menunjukkan, debit andalan rata-rata (Q80) 0,85 m3/detik. Kebutuhan air rata-rata 0,70 m3/detik. Keseimbangan air terjadi kekurangan (defisit). Serta nilai efisiensi saluran sub-sekunder Kalang sebesar 87,16%, masih dibawah standar yang disyarat untuk saluran sekunder yaitu 90%. Sehingga perlu dilakukan peningkatan dan pemeliharaan guna menunjang ketersediaan air di sub-sekunder Kalang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: 1. Ir. Jonizar, M.T 2. Ririn Utari, S.T., M.T
Uncontrolled Keywords: Ketersediaan air, Efisiensi Saluran dan Kinerja Jaringan Irigasi
Subjects: Teknik Sipil > Teknik Hidraulis
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil (S1)
Depositing User: Mahasiswa Fakultas Teknik
Date Deposited: 14 Sep 2022 00:16
Last Modified: 14 Sep 2022 00:16
URI: http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/22182

Actions (login required)

View Item View Item

is powered by EPrints 3 which is developed by the School of Electronics and Computer Science at the University of Southampton. More information and software credits.