EKO LELONO SEJATI, NIM.502017049 (2021) KEDUDUKAN REKAMAN CLOSED CIRCUIT TELEVISION (CCTV) SEBAGAI ALAT BUKTI DALAM PERSIDANGAN TINDAK PIDANA PENCURIAN KENDARAAN BERMOTOR (Studi Putusan Nomor 1180/Pid.B/2020/PN.Plg). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Palembang.
|
Text
502017049_BAB I_SAMPAI_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (3MB) | Preview |
|
Text
502017049_BAB II_SAMPAI_BAB TERAKHIR.pdf Restricted to Repository staff only Download (290kB) |
Abstract
ABSTRAK KEDUDUKAN REKAMAN CLOSED CIRCUIT TELEVISION (CCTV) SEBAGAI ALAT BUKTI DALAM PERSIDANGAN TINDAK PIDANA PENCURIAN KENDARAAN BERMOTOR (Studi Putusan Nomor 1180/Pid.B/2020/PN.plg) EKO LELONO SEJATI Kedudukan rekaman Closed Circuit Television (CCTV) CCTv masuk dalam pengertian informasi elektronik dan dokumen elektronik sebagaimana dimaksud dalam 1 butir 1 dan 4 Undang-Undang Informasi dan transaksi Elektronik dan merupakan alat bukti yang sah dalam hukum acara yang berlaku, sehingga dalam hukum acara pidana dapat dipergunakan sebagai alat bukti dalam proses pemyidikan, penuntutan dan persidangan sebagaiman diatur dalam pasal 5 ayat (1) dan (2). Closed Circuit Television(CCTv) bukanlah alat bukti tetapi barang bukti yang membantu terangnya suatu peristiwa pidana dengan adanya rekaman Closed Circuit Television(CCTv) kita bisa melihat peristiwa ini terjadi jam sekian, lokasi disini, siapa pelakunnya. Tujuan Penelitian ini Untuk lebih mengetahui dan menjelaskan kedudukan rekaman Closed Circuit Television (CCTV) sebagai alat bukti dalam persidangan tindak pidana pencurian kendaraan roda dua dan Mengkaji Untuk mengetahui pertimbangan hakim terhadap rekaman Closed Circuit Television (CCTV) dalam memutus perkara tindak pidana pencurian kendaraan roda dua.Penelitian yang dilakukan dengan metode Yuridis Empiris penelitian yuridis empiris sendiri merupakan penelitian yang menggunakan data primer yakni penelitian langsung dari survey dan wawancara di Pengadilan Negeri Kota Palembang dari data Primer dari berbagai sumber seperti Undang-undang Berdasarkan Hasil Penelitian maka dapat disimpulkan bahwa Kedudukan Rekaman Closed Circuit Television (CCTv) Sebagai Alat Bukti Dalam Persidangan Tindak Pidana Pencurian Kendaraan Bermotor bukanlah alat bukti tetapi sebagai barang bukti yang membantu terangnya suatu peristiwa pidana tetapi dengan adanya rekaman Closed Circuit Television(CCTv) kita bisa melihat peristiwa ini terjadi dan bisa mengetahui siapa pelakunnya.Jadi dengan adanya peristiwa ini maka akan dikembangkan siapa yang merasa kehilangan.misalnya didalam kasus pencurian motor siapa pemiliknya, ada tidak izinnya, kapan hilangnya inilah yang membantu Closed Circuit Television (CCTv) ini tadi untuk mempermudah terungkapnya suatu peristiwa pidana karena suatu peristiwa yang melanggar Undang-Undang terhadap pelakunya dapat diberikan sanksi pidana misalnya sanksi badan dan denda Kata kunci :KedudukanRekamanCCTv,AlatBukti,TindakPidanaPencurian
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | 1. Mulyadi Tanzili, SH.,MH 2. Ridwan Hayatuddin, SH., MH |
Uncontrolled Keywords: | Kata kunci :KedudukanRekamanCCTv,AlatBukti,TindakPidanaPencurian |
Subjects: | Ilmu Hukum > Hukum Pidana |
Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum (S1) |
Depositing User: | Mahasiswa Fakultas Hukum |
Date Deposited: | 07 Apr 2021 07:00 |
Last Modified: | 07 Apr 2021 07:00 |
URI: | http://repository.um-palembang.ac.id/id/eprint/15615 |
Actions (login required)
View Item |